Latest News
Kamis, 06 Desember 2018

Aplikasi scan qrcode dan cek buku nikah

Aplikasi scan qrcode dan cek buku nikah adalah aplikasi untuk menscan kode qrcode yang terdapat di buku nikah atau di kartu nikah. Selain itu bisa digunakan untuk mengecek data buku nikah dengan menuliskan kode seri huruf dan porporasi seperti yang tertera di buku nikah. Juga bisa membuat kartu nikah digital.

Aplikasi ini berbasis android, dan bisa di dapatkan di play store. Selain untuk mengscan qrcode di buku nikah, aplikasi ini juga bisa digunakan untuk menscan semua qrcode. Secara default aplikasi ini di khususkan untuk menscan qrcode yang ada di buku nikah. Untuk qrcode umum pengguna harus mensetting terlebih dahulu, agar bisa di gunakan untuk scan kode qrcode apa saja.


Data History Scan tersimpan di database lokal yang terdapat di handphone user. Untuk mengolah data cukup geser ke kanan atau kekiri data history yang akan diolah.

Aplikasi ini bisa digunakan untuk mengirim pesan melalui SMS (Pesan Singkat) atau dengan Whatsapp. Untuk format pesan bisa text biasa atau text yang berformat tertenu dimana format tersebut nantinya akan mengambil data tertentu yang diambil dari data history scan yang di simpan di database lokal.

Aplikasi ini baru bisa diunduh di google play store dengan url sebagai berikut :
https://play.google.com/store/apps/details?id=org.ariessoftware.qrcodebukunikah


  • Blogger Comments
  • Facebook Comments

1 komentar:

  1. Sy mau ngecek tp g bisa"tlong kasih tau cara nya biar bisa mengecek nya

    BalasHapus

Item Reviewed: Aplikasi scan qrcode dan cek buku nikah Rating: 5 Reviewed By: ariesdev